Curriculum
Course: Tryout Gratis UTBK Sosiologi & Pemba...
time left:
:
:
Login

Curriculum

Tryout Gratis UTBK Sosiologi & Pembahasan

Quiz

Latihan Soal dan Pembahasan UTBK Sosiologi

Submit quiz
Once you submit, you will no longer be able to change your answers. Are you sure you want to submit the quiz?

Berikut ini adalah Soal dan Pembahasan UTBK Sosiologi yaitu salah satu bidang studi pada kelompok SOSHUM (Sosial dan Hukum). Silahkan adik- adik pelajari dan semoga postingan ini bermanfaat. Bantu share ya ke teman-temannya. Terima kasih!

1.

Orang tua menerapkan pendidikan komunikasi dua arah sehingga anak menurut kepada ortunya termasuk pola sosialisasi...

(A) Represif
(B) Partisipatoris
(C) Koersif
(D) Otoriter
(E) Preventif
2.

Di bandara terdapat sekelompok orang yang akan pergi ke kota Palu yang terkena bencana alam, untuk membantu sanak saudara. Kumpulan orang tersebut disebut...

(A) homogen.
(B) heterogen.
(C) crowd.
(D) action mobs.
(E) panic crowd
3.

Pada zaman dahulu, Raja melakukan pesta selama 7 hari 7 malam. Pada zaman sekarang banyak orang kaya sering berpesta di hotel mewah mengundang banyak orang untuk makan makan dan hiburan. Pola perubahan sosial ini termasuk ke dalam bentuk..

(A) siklus.
(B) linear.
(C) modernisasi.
(D) evolusi.
(E) revolusi.
4.

Perempuan merayakan ulang tahun dengan kostum boneka Barbie, sementara laki-laki merayakan ulang tahun dengan kostum Spiderman. Klasifikasi ini menunjukan konsep

(A) gender.
(B) usia.
(C) jenis kelamin.
(D) senioritas.
(E) hobi.
5.

Seorang anak remaja menggunakan parfum bermerk dan barang barang branded untuk menunjukan status sosialnya, hal ini sesuai dengan perspektif sosiologi....

(A) Konfik sosial
(B) Interaksionisme simbolik
(C) Fungsionalisme struktural
(D) Pertukaran
(E) Behaviorisme
6.

Setelah menonton tayangan kekerasan di TV, lalu anak yang menonton tersebut mem-bully anak berkebutuhan khusus. Agen sosialisasi yang menyebabkan anak tersebut melakukan pem-bully-an diperoleh dari..

(A) media elektronik.
(B) media cetak.
(C) media sosial.
(D) teman sebaya.
(E) keluarga.
7.

Pelaku pembunuh satu keluarga ditangkap dan dibawa ke pengadilan. Masyarakat dan keluarga korban berdatangan bersikap anarkis berteriak-teriak dan menuntut agar pelaku dihukum seberat-beratnya. Masyarakat dan keluarga korban dalam Sosiologi disebut..

(A) pelaku.
(B) anarkis.
(C) massa.
(D) publik.
(E) spectator.
8.

Seseorang yang awalnya tidak mampu, kemudian secara bertahap membuka usaha kuliner kemudian dia sukses dan membangun panti asuhan, termasuk mobilitas sosial...

(A) Intragenerasi vertical
(B) Intergenerasi horisontal
(C) Antargenerasi vertical
(D) Horizontal
(E) Vertical naik
9.

Seorang anak sejak kecil tidak sekolah bisa sekolah, hal ini disebabkan karena sulitnya akses jalan menuju ke sekolah, jarak terdekat dengan sekolah harus ditempuh dalam waktu berjam- jam, untuk belajar di rumah belum ada listrik, tidak heran menimbulkan kemiskinan...

(A) Kemiskinan absolut
(B) Kemiskinan relative
(C) Kemiskinan structural
(D) Kemiskinan individu
(E) Kemiskinan kultural
10.

Nilai-nilai bisa menjadi instrument untuk mengarahkan perilaku dan upaya dalam mencegah korupsi dan kesewenang-wenangan, nilai tersebut adalah

(A) Kooperatif
(B) Demokratis
(C) Excelent
(D) Kekeluargaan
(E) Kejujuran
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10